Selama beberapa tahun terakhir, kami telah dipercaya menangani berbagai proyek di bidang kesehatan, mulai dari penyusunan studi kelayakan pendirian rumah sakit baru, pengembangan master plan dan DED, hingga pendampingan proses akreditasi.
Kami merupakan Tim Konsultan Khusus Bidang Rumah Sakit, terdiri dari praktisi rumah sakit, anggota kami adalah para tenaga ahli dengan sertifikasi dari Ikkesindo.